Skip to main content

beasiswa MIZAN 2017

BEASISWA MIZAN 2017

Mizan kembali meluncurkan program Beasiswa Mizan. Seperti sejarah Mizan yang dilatarbelakangi oleh semangat berpikir dan berkarya di kalangan mahasiswa, Mizan telah menaruh perhatian besar untuk mendorong gairah menghasilkan karya tulis berkualitas di kalangan kampus, salah satu caranya adalah dengan memberikan beasiswa.
Mizan percaya perogram beasiswa ini bisa menjadi pemantik munculnya karya-karya genuinedikalangan mahasiswa.
TEMA PENELITIAN:
Penelitian karya akhir yang harus bertemakan studi keislaman ditinjau dari pelbagai aspeknya (ajaran filsafat, sosial, politik, ekonomi, budaya, sejarah, teknologi, sains dan lain-lain).
Persyaratan:
Ketentuan Umum:
  1. Beasiswa ini diberikan kepada mahasiswa yang tengah menyelesaikan studi akhir: skripsi, tesis, dan disertasi.
  2. Peserta mengirimkan proposal skripsi, tesis, dan disertasinya yang telah disetujui dan direkomendasikan oleh pembimbing, dekan fakultas (direktur program pascasarjana)
  3. Pemilihan berkaitan dengan tema-tema keislaman dari bidang studi apa pun.
  4. Dewan redaksi Mizan akan melakukan seleksi awal dari proposal terpilih kemudian akan dinilai oleh dewan juri.
  5. Karya pemenang akan dipertimbangkan untuk diterbitkan oleh Mizan.
  6. Proposal diterima paling lambat 31 Desember 2016
Persyaratan Administratif:
  1. Warga negara Indonesia
  2. Sedang melakukan penelitian untuk studi akhir
  3. Mengirimkan proposal penelitian
  4. Memiliki IPK minimum 2.75 untuk mahasiswa program S1 dan 3.0 untuk mahasiswa program S2 dan S3 yang ditunjukkan dengan transkip nilai terakhir
  5. Menyertakan surat rekomendasi dari Dekan untuk mahasiswa program S1 dan Direktur Pascasarjana untuk mahasiswa program S2 dan S3
  6. Belum pernah mendapatkan beasiswa Mizan sebelumnya
  7. Proposal yang masuk menjadi milik panitia dan tidak dikembalikan
Tata Cara Pengiriman Karya Peserta:
  1. Mengirimkan via Pos hasil karya peserta dalam bentuk Print Out ke Panitia Beasiswa Mizan:
          PT. Mizan Publika
          Gedung Ratu Prabu 1 Lt.6 
         Jl. TB. Simatupang Kav.20 Jakarta Selatan 12560
  1. Pengiriman karya harus disertai kelengkapan administrasi pendukung seperti:
  • Kartu Tanda Mahasiswa
  • Kartu Tanda Penduduk
  • Foto diri ukuran 3X4 berwarna
  • Daftar riwayat hidup (CV) lengkap dengan alamat e-mail dan nomor telepon
  • Transkrip nilai terakhir
  • Surat keterangan rekomendasi dari pembimbing dan Dekan untuk mahasiswa program S1 dan Direktur Pascasarjana untuk mahasiswa program S2 dan S3
  • Surat kesediaan mengikuti beasiswa
Pengumuman penerima Beasiswa Mizan akan dilakukan paling lambat Akhir Januari 2017

“Membaca 33 proposal skripsi, tesis dan disertasi, saya tidak bisa lain kecuali mengagumi imajinasi intelektual yang terkandung atau tercermin dalam masing-masing proposal tersebut. Mereka yang menang Beasiswa Mizan kali ini sedikit banyak memiliki cutting edge dibanding yang lain-lain. Tahniah kepada para pemenang, dan agar menghasilkan karya yang publishable, sehingga dapat menjadi kontribusi penting pada Kajian Islam. Kepada mereka yang belum beruntung, agar tetap mengembangkan imajinasi dan kreativitas intelektualnya, sehingga juga menghasilkan karya terbaik” (Prof. Azyumardi Azra, CBE, gurubesar UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, anggota Tim Juri Beasiswa Mizan 2016).
“Mestinya jumlah pemenang beasiswa diperbesar lagi mengingat banyak proposal yang bagus-bagus kualitasnya, namun tidak terakomodasi. Membaca proposal skripsi, tesis dan disertasi yg diterima dewan juri, saya sangat terkesan dengan keseriusan penulisnya untuk menggali dan mengangkat isu-isu keislaman dengan pendekatan kritis-ilmiah, bukan semangat ideologis dan menggurui. “(Prof.Komaruddin Hidayat, Ph.D. Guru Besar Fak.Psikologi UIN Syarif Hidayatullah, anggota Tim Juri Beasiswa Mizan 2016)

Comments

Popular posts from this blog

approach ESP and course design

CHAPTER I INTRODUCTION According to Tom Hutchinson & Alan Waters Lancaster (1986), “English for Specific Purposes is teaching which has specified objectives”. English Language world got a long well enough without it for many years, so why has ESP became such an important part of English Language Teaching? In ESP students hope by learning ESP can serve as a guide to all present and future and inhabitant of ESP, revealing both the challenges and pleasures to be enjoyed there and the pitfalls to be avoided. The writer make this book in order we will not only explain our reason for writing it but will also be able to presents a plan of the itinerary we shall follow, the ESP is related to learning central approach because in development ESP has paid scant attention to the questions of how people learn, focusing instead on the question of what people learn.   CHAPTER II DISCUSSION A.     ESP: Approach Not Product ESP all essentially emphasize to language centred

pengertian, fungsi dan ruang lingkup jurnalistik

BAB I PENDAHULUAN A.     Latar Belakang Jurnalistik termasuk ilmu terapan atau applied sciense yang dinamis dan terus berkembang sesuai dengan perkembangan teknologi informasi dan komunikasi serta dinamika masyarakat itu sendiri. Sebagai ilmu jurnalistik masuk dalam bidang ilmu komunikasi yakni ilmu yang mengkaji proses penyampaian pesan, gagasan pemikiran atau informasi kepada orang lain dengan masuk memberi tahu, mempengaruhi atau memberikan kejelasan. Secara harfiah (etimologis, asal usul kata), jurnalistik ( journalistic ) artinya kewartawanan atau hal-ihwal pemberitaan. Kata dasarnya “jurnal” ( journal ), artinya laporan atau catatan, atau “jour” dalam bahasa Prancis yang berarti “hari” ( day ) atau “catatan harian” ( diary ) dan kata istik yang merunjuk pada kata estetika yang berarti ilmu pengetahuan tentang keindahan. Keindahan yang dimaksud adalah mewujudkan berbagai produk seni dan keterampilan dangan menggunakan bahan-bahan yang diperlukannya, dan mengandung ni

makalah Structure of the business letter & Letters promoting good will

CHAPTER I INTRODUCTION 1.       BACKGROUND Few business transactions are carried through successfully without correspondence at some point. Enquiries must be answered, quotations given order placed, complaints dealt with, transport and insurance arranged and account settled. Letters must be written to customers, salesman, agents, suppliers, bankers, ship-owners and many others. They cover every conceivable phase of business activity. They are the firm’s silent salesman and often enough represent its only contact with the outside world. Hence the need to create a good impression, not only of the writers firm, but also of the writer himself as an efficient person eager to be of service. Every business letter is written to a purpose; each has its own special aim and one of the features of this book is its use of explanation to show how the various letters set out to achieve their aims. Basic legal principles relevant to different types of transaction are also touched upon